PGRI Aceh Singkil Menyelenggarakan Diklat Nasional

Sumber Foto: PGRI Kab. Aceh Singkil

Suara Guru – PGRI terus bergerak untuk meningkatkan kompetensi para guru. Di semua tingkatan, dari pusat, provinsi, kab./kota hingga cabang, PGRI bergerak secara terstruktur dan massif untuk membantu pemerintah meningkatkan kualitas para guru. Salah satu kegiatan yang dilakukan adalah Diklat Nasional untuk 300 orang guru di Aceh Singkil yang diselenggarakan PGRI Aceh Singkil dalam rangka HUT ke-74 PGRI dan HGN 2019
Tema yang dipilih dalam kegiatan ini adalah Peningkatan Kompetensi guru Kab.Aceh Singkil Menuju pembelajaran yang berkualitas.

You might like

Menggagas Badan Guru Nasional

Kualitas pendidikan nasional masih stagnan. Berbagai kalangan menilai, arah kebijakan pendidikan nasional masih samar dan belum sesuai dengan cita-cita para pendiri bangsa, sebagaimana tertuang dalam Pembukaan UUD 1945. Berbagai indikator

Read More »

Trending

Kualitas pendidikan nasional masih stagnan. Berbagai kalangan menilai, arah kebijakan pendidikan nasional masih samar dan

SuaraGuru – Jakarta. Membangun sinergitas lintas sektoral, PGRI menandatangani perjanjian kerja sama dengan BULOG. Penandatanganan

Suara Guru—Jakarta. Peran pemerintah daerah penting dalam memajukan pendidikan. Guru non-PNS di NTB misalnya berhasil